Cara Mengatasi Komputer Sedang Hang
Cara Mengatasi Komputer Sedang Hang - Selamat pagi sahabat pembaca kali ini saya akan memberikan informasi tentang Cara Mengatasi Komputer Sedang Hang semoga informasi ini bisa bermanfa'at buat sahabat pembaca baik yang tua yang muda yang jelas yang sering memakai komputer atau laptop sejenisnya. Kita sering menemukan komputer sedang hang dan tidak bisa bergerak aplikasi yang sedang kita jalankan, ini penyebabnya banyaknya job yang sedang dilakukan oleh komputer jadi dia harus antri dulu job mana yang harus diselesaikan.Baik sahabat untuk menyelasaikan masalah ini silahkan ikuti langkah-langkah saya supaya komputer nya bisa kembali normal dengan cepat.
- Sa'at komputer lagi hang dan program yang dijalankan error seperti kita sedang internet dan menggunakan mozilla dan sering error.
- Silahkan tekan CTRl+ALT+Delete ini ditekan bersamaan hingga keluar Jendela Task Manager.atau juga bisa klik kanan pada taskbar komputernya pilih start task manager.
- Silahkan pilih aplications.
- Klik button end task.
- Tunggu hingga ada perintah close pada program yang sedang dijalankan.Jika sudah ada perintah error tersebut maka klik saja keluar atau close program.
- Silahkan klik semua program yang ingin di close semuanya.
- Kemudian silahkan di refresh jendela windowsnya hingga normal.
- Kembali lagi bekerja semoga tidak hang lagi.namun disarankan tidak membuka program yang banyak-banyak kalau spesifikasi komputernya rendah kecuali tinggi ini sebenarnya tidak begitu masalah. yang jelas disarankan tidak menggunakan program yang berlebihan secara bersamaan contoh : kita buka program microsoft word terus microsoft excel serta internetan dengan aplikasi mozilla dan sejenisnya. Ini yang membuat komputer kita sering hang.