Cara Mengunci Folder Dengan Ekstensi Rar
Sahabat pembaca ini postingan ketiga untuk hari ini semoga dengan bebarapa postingan yang akan dipublikasikan ini memberikan manfa’at dan kemudahan dalam keamanan file-file yang ada di komputer kita sesuai dengan judul yaitu Cara Mengunci Folder Dengan Ekstensi Rar. Jadi kita akan lebih aman jika folder kita diberi kode atau password.Baik sahabat silahkan ikuti langkah-langkah Cara Mengunci Folder Dengan Ekstensi Rar ini dengan baik!
- Silahkan buka icon my computer.
- Pilih lokasi folder yang akan diberi kunci atau password pada partisi hardisk yang akan dibuat contohnya pada LocalDisk D:\nama folder.
- Klik kanan folder tersebut dan pilih Add to Archive.
- Pilih tab advanced.
- Set Password.
- Masukkan password dan lakukan verifikasi password.
- Ok!
- Untuk mengunci dan sekaligus merubah folder menjadi ekstensi Rar sudah selesai silahkan lihat hasilnya.